Sabtu, 23 Juni 2012

Burung-burung Rantau

Judul: Burung-burung Rantau
Penulis: Y.B. Mangunwijaya
Kategori: Novel Dan Cerita
Thn Terbit: 1993
Bahasa: Indonesia
ISBN: 9795115138
Cover: Soft Cover
Halaman: 372
Dimensi(LxP): 21X14

Sinopsis:
Novel ini bercerita tentang pergumulan konflik di dalam keluarga Letnan Jenderal Wiranto, mantan duta besar, Komisaris Bank Pusat Negara, generasi gerilyawan 1945 dengan 5 putra-putriny ayang lahir setelah kemerdekaan. Yang sulung Ny. Anggraini, wanita karirer, janda kayar raya. Yang kedua, Dr.Dr Wibowo, pakar fisika nuklir dan astro-fisika di laboratorium CERN di Jenewa. Adiknya, Letnan-Kolonel Candra, instruktor pesawat-pesawat pemburu jet Madiun. Marineti, sarjana antropologi, sosiawan penuh idealisme. Yang bungsu, Edi, almarhum di usia muda karena morfin-heroin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar